Tutorial cara mudah membuat sanggul untuk ke pesta #4 Sanggul Twist

Sanggul Twist

Gaya rambut ini mudah dilakukan, gaya yang sesuai untuk model rambut tebal, baik untuk rambut lurus maupun keriting.

Step 1:
Kuncirlah semua rambut Anda kebelakang
 
Step 2:
Pisahkan kira-kira 1/4 tebal rambut, dengan memakai ibu jari dan telunjuk kedua tangan Anda pilin rambut Anda sampai rambut melingkar dengan sendirinya sampai ke pangkal rambut lalu jepit dengan jepitan rambut.


Step 3:
Terus pisahkan 1/4 bagian rambut Anda, pilin dan jepit sampai keseluruh rambut Anda. Buat lilitan rambut Anda ke segala arah sampai menutupi karet kuncir rambut Anda.
Jika Anda mengalami masalah menjepit rambut Anda:
Kadang jika rambut terlalu tebal dan berat, Anda membutuhkan beberapa jepitan rambut. Anda memiliki beberapa pilihan: Anda bisa mengambil lebih kecil bagian rambut Anda, atau Anda bisa memilin setengah rambut Anda lalu jepit di tengah kemudian pilin sisa setengah rambut Anda dan jepit kembali, Gambarnya seperti ini:


Step 4:
Teruskan memilin dan jepit sampai ke semua rambut Anda lalu semprotkan hairspray.







Share this article on :
 
© Copyright 2010-2011 Marco Simoncelli MotoGP All Rights Reserved.
Template Design by michael Blogger | Published by style Templates | Powered by Blogger.com.